Pengikut

Selasa, 09 November 2010

Tanda-tanda Kiamat



Aku ini adalah orang malas sedunia.. Baca arti al-quran baru dimulai umur 29 ini.. baru baca entah surat apa mengenai yakjuz, ma'juz dan djulkarnain.. aku bertanya siapa mereka ini? apa hubungannya dengan kita?? Setelah aku membaca tanda-tanda kiamat di sebuah tulisan.. mereka termasuk didalamnya aku mulai mengerti. Menerut tulisan tersebut tanda-tanda kiamat sebagai berikut :
1. Munculnya dajjal yaitu sebelah matanya buta dan diantara kedua matanya tertulis "ini adalah orang kafir"
2. Asap akan memenuhi timur dan barat. Ini akan berlaku 40 hari
3. Keluarnya binatang melata "dabatul Ard" di kota Mekah dekat gunung Shafa dpt berbicara secara jelas dan membawa cincin nabi Sulaiman as dan tongkat nabi Musa as
4. Turunnya nabi Isa as di negri syam di menara putih dan akan membunuh dajjal
5. Robohnya dinding yang dibangun djulkarnain sebagai pemisah antara yakjuz dan ma'juz dan keluarlah mereka dalam jumlah yang banyak

Rasullullah S.A.W bersabda :
Hari kiamat mempunyai tanda :
bermulanya tidak laris jualan dipasar, sedikit hujan dan tumbuhan, gibah menjadi-jadi, riba merajalela, banyak perzinaan, orang kaya diagung-agungkan, orang fasiq bersuara lantang dan ahli mungkar lebih menonjol.

Allahu a'lam.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar